Pena 24 Jam
Minggu, 11 Mei 2025
No Result
View All Result
  • BERITA TERKINI
  • SIANTAR
  • SIMALUNGUN
  • HUKUM
  • PERISTIWA
  • KRIMINAL
  • REGIONAL
  • NASIONAL
  • DUNIA
  • OLAHRAGA
Pena 24 Jam
No Result
View All Result
Pena 24 Jam
JMSI
  • BERITA TERKINI
  • SIANTAR
  • SIMALUNGUN
  • HUKUM
  • PERISTIWA
  • KRIMINAL
  • REGIONAL
  • NASIONAL
  • DUNIA
  • OLAHRAGA
Home News Regional Simalungun
Sipef Larang Pangulu Dampingi Dewan, Amri dan Syahrul: Tidak Pernah Realisasikan CSR

Security Sipef Saat Larang Pangulu Masuk Mendamping Anggota Komisi B DPRD Sumut.

Sipef Larang Pangulu Dampingi Dewan, Amri dan Syahrul: Tidak Pernah Realisasikan CSR

by Pena24jam.com
12/12/2024
in Simalungun
A A
482
SHARES
602
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterShare on WhatsappShare on Telegram

PENA24JAM.COM, SIMALUNGUN – Dua Pangulu Nagori di Kecamatan Gunung Malela, Kabupaten Simalungun, Sumut, Amri Saragih Syahrul Ginting dilarang masuk oleh Security Sipef di Jalan Asahan KM 19, Nagori Pematang Sahkuda.

“Komandan security tadi yang larang,” ungkap, Amri Saragih seraya menyebut Komandan Security tersebut bermarga Nasution, Rabu (12/12/2024) sekitar jam 11.00 WIB.

ADVERTISEMENT

Alasan Komandan Security melarang, Amri Saragih selaku Pangulu Nagori Pematang Gajing dan Syahrul Ginting selaku Pangulu Nagori Marihat atas perintah Menejemen Sipef.

“Pas di sana tadi, sudah ditelepon sama Komandan Security dan Staf Komisi B DPRD Sumut, tetap juga tidak diizinkan kami masuk. Dan, terakhir kembali dipanggil supaya datang, kami gak mau,” jelas Amri.

Baca Juga

Tim Ahli yang Baru tanpa Seleksi, “Barang Titipan” Pimpinan DPRD Simalungun, Jefra: Patenang Jo

Perekrutan Tim Ahli, Ternyata saat Jabatan Ketua DPRD Simalungun Kosong

Bupati Anton dan Plt Kepala Pendapatan Keuangan ke KPK

Padahal, kedua pangulu nagori ke Kantor PMA (Perusahaan Milik Asing) tersebut ingin mendampingi anggota Komisi B DPRD Sumut yang datang menindak lanjuti laporan.

“Anggota Komisi B DPRD Sumut yang ikut turun, salah satunya pak Gusmiyadi. Dan, ke sana dalam rangka menindak lanjuti laporan kami, yakni delapan pangulu nagori menolak pembaharuan HGU (Hak Guna Usaha) setelah berakhir tanggal 31 Desember 2023,” terang Amri diamini Syahrul.

Diketahui, delapan pangulu nagori yang menolak antara lain, Amri Saragih selaku Pangulu Nagori Pematang Gajing,  Mhd Nurdin selaku Pangulu Nagori Lingga, Ngatino selaku Pangulu Nagori Bukit Maraja.

Selanjutnya, Sujono selaku Pangulu Nagori Pematang Asilom, Suwito selaku Pangulu Sahkuda Bayu, Syahrul Ginting selaku Pangulu Marihat Bukit, Sudianto selaku Pangulu Nagori Pematang Sahkuda dan Taib Saragih selaku Pangulu Bandar Siantar.

“Sejumlah alasan kami menolak pembaharuan HGU Sipef, mengenai CSR (Corporate Social Responbiliti) dan Plasma,” kata Syahrul menimpali.

Dimana, selama delapan pangulu tersebut memimpin nangori. Sipef yang bergerak di bidang perkebunan sawit tidak pernah merealisasikan CSR dan Plasma.

“CSR dan Plasma harusnya direalisaaikan kepada warga sekitar yang berbatasan langsung dengan Sipef sesuai dengan Peraturan Meteri ATR dan Tata Ruang nomor 18 tahun 2021. Makanya, ketika sidang Panitia B Kanwil BPN Sumatera Utara pada tanggal 26 November 2023 di Hotel Sapadia Pematang Siantar, saya sampaikan dalam sidang jangan hanya cek fisik penguasaan obyek tanah. Tapi, turun ke lapangan, untuk mengecek CSR dan Plasma” jelas Amri.

Selain itu, Sipef tak kunjung menyepakati usulan delapan pangulu nagori yakni, enclave untuk fasilitas umum. “Contoh, ada lahan diserahkan ke desa untuk fasilitas olahraga, rumah ibadah dan rumah sekolah desa,” tegas Amri.

Sementara, Suhadi selaku Menejer Plasma pada Sipef saat dikonfirmasi melalui seluler, Kamis (12/12/2024) sekitar jam 12.38 WIB, mengaku sedang rapat dengan anggota DPRD Sumut.

“Wa kan saja bang apa yang mau ditanya. Kebetulan lagi sama kawan-kawan dewan dari provinsi,” ucap mantan anggota DPRD Simalungun ini. (di)

Share193Tweet121SendShare

Berita Terkait

Tim Ahli yang Baru tanpa Seleksi, “Barang Titipan” Pimpinan DPRD Simalungun, Jefra: Patenang Jo

Tim Ahli yang Baru tanpa Seleksi, “Barang Titipan” Pimpinan DPRD Simalungun, Jefra: Patenang Jo

06/05/2025

PENA24JAM.COM, SIMALUNGUN -  Pasca jumlah tim ahli DPRD Simalungun bertambah terkuak ke permukaan. Seorang pimpinan, Jefra Manurung minta agar wartawan tenang....

Perekrutan Tim Ahli, Ternyata saat Jabatan Ketua DPRD Simalungun Kosong

Perekrutan Tim Ahli, Ternyata saat Jabatan Ketua DPRD Simalungun Kosong

30/04/2025

PENA24JAM.COM, SIMALUNGUN - Kepala Bagian Persidangan DPRD Simalungun, Horasman Purba masih ngotot bahwa perekrutan Tim Ahli yang baru tanpa seleksi berdasarkan...

Bupati Anton dan Plt Kepala Pendapatan Keuangan ke KPK

Bupati Anton dan Plt Kepala Pendapatan Keuangan ke KPK

28/04/2025

PENA24JAM.COM, SIMALUNGUN - Pelaksana tugas (Plt) Badan Pendapatan, Keuangan dan Aset Daerah, Rinton Damanik bersama Bupati Simalungun, H Anton Achmad Saragih...

Infokan soal Peredaran Sabu di Rambung Merah, AKP Henry: Kalau Hanya Ninna tu Ninna, Payahlah Bos

Infokan soal Peredaran Sabu di Rambung Merah, AKP Henry: Kalau Hanya Ninna tu Ninna, Payahlah Bos

26/04/2025

PENA24JAM.COM, SIMALUNGUN - Percuma memberikan info soal dugaan peredaran narkotika jenis sabu di Nagori Rambung Rambung Merah, Kecamatan Siantar, Kabupaten Simalungun....

Waw…Jumlah Tim Ahli DPRD Simalungun Bertambah, Gaji 5 Juta/Bulan, Horasman: Rekom Pimpinan

Waw…Jumlah Tim Ahli DPRD Simalungun Bertambah, Gaji 5 Juta/Bulan, Horasman: Rekom Pimpinan

26/04/2025

PENA24JAM.COM, SIMALUNGUN - Tim Ahli DPRD Simalungun bertambah. Yang semula berjumlah tiga orang, kini menjadi sebanyak enam orang. "Iya, jadi enam...

Discussion about this post

Terpopuler

  • Dapat Restu Memajukan Pematangsiantar, Freddy Alex Damanik Akan Bertarung di Pilkada

    Dapat Restu Memajukan Pematangsiantar, Freddy Alex Damanik Akan Bertarung di Pilkada

    1113 shares
    Share 445 Tweet 278
  • Bupati Anton “Copot” Camat, Surat Perintah Penunjukan Plt Tanpa Barcode

    945 shares
    Share 378 Tweet 236
  • Engsel Pintu Rusak, Pelayan Cafe Ditemukan Meninggal di Kamar

    910 shares
    Share 364 Tweet 228
  • Siswa SMAN 1 Bandar di Perdagangan, “Dipaksa” Lunasi Biaya Bimbel

    902 shares
    Share 361 Tweet 226
  • Sukes Peserta Seleksi PPK dan Tekenan Kapus Tanah Jawa, Dipalsukan

    554 shares
    Share 222 Tweet 139

Berita Terkini

Tim Ahli yang Baru tanpa Seleksi, “Barang Titipan” Pimpinan DPRD Simalungun, Jefra: Patenang Jo

Tim Ahli yang Baru tanpa Seleksi, “Barang Titipan” Pimpinan DPRD Simalungun, Jefra: Patenang Jo

06/05/2025

Perekrutan Tim Ahli, Ternyata saat Jabatan Ketua DPRD Simalungun Kosong

Perekrutan Tim Ahli, Ternyata saat Jabatan Ketua DPRD Simalungun Kosong

30/04/2025

Bupati Anton dan Plt Kepala Pendapatan Keuangan ke KPK

Bupati Anton dan Plt Kepala Pendapatan Keuangan ke KPK

28/04/2025

Infokan soal Peredaran Sabu di Rambung Merah, AKP Henry: Kalau Hanya Ninna tu Ninna, Payahlah Bos

Infokan soal Peredaran Sabu di Rambung Merah, AKP Henry: Kalau Hanya Ninna tu Ninna, Payahlah Bos

26/04/2025

Disarankan

Setelah Dilantik, Bupati dan Wabup Simalungun Didampingi Oknum ASN Pemko Siantar

Setelah Dilantik, Bupati dan Wabup Simalungun Didampingi Oknum ASN Pemko Siantar

20/02/2025

Akhirnya, Golkar Sumut dan Simalungun Terbitkan Penetapan, Sugiarto Tinggal Lantik

Akhirnya, Golkar Sumut dan Simalungun Terbitkan Penetapan, Sugiarto Tinggal Lantik

17/02/2025

Bona Taon 2025, Berikan Hati Membangun PPTSB

Bona Taon 2025, Berikan Hati Membangun PPTSB

16/02/2025

Oknum Polisi Ditangkap Polisi di Simalungun, Peroleh Sabu dari Budi Perlanaan

Oknum Polisi Ditangkap Polisi di Simalungun, Peroleh Sabu dari Budi Perlanaan

15/02/2025

Berita Regional

Tim Ahli yang Baru tanpa Seleksi, “Barang Titipan” Pimpinan DPRD Simalungun, Jefra: Patenang Jo

Tim Ahli yang Baru tanpa Seleksi, “Barang Titipan” Pimpinan DPRD Simalungun, Jefra: Patenang Jo

Mei 6, 2025

Perekrutan Tim Ahli, Ternyata saat Jabatan Ketua DPRD Simalungun Kosong

Perekrutan Tim Ahli, Ternyata saat Jabatan Ketua DPRD Simalungun Kosong

April 30, 2025

Bupati Anton dan Plt Kepala Pendapatan Keuangan ke KPK

Bupati Anton dan Plt Kepala Pendapatan Keuangan ke KPK

April 28, 2025

Infokan soal Peredaran Sabu di Rambung Merah, AKP Henry: Kalau Hanya Ninna tu Ninna, Payahlah Bos

Infokan soal Peredaran Sabu di Rambung Merah, AKP Henry: Kalau Hanya Ninna tu Ninna, Payahlah Bos

April 26, 2025

Berita Nasional

Tim Ahli yang Baru tanpa Seleksi, “Barang Titipan” Pimpinan DPRD Simalungun, Jefra: Patenang Jo

Tim Ahli yang Baru tanpa Seleksi, “Barang Titipan” Pimpinan DPRD Simalungun, Jefra: Patenang Jo

Mei 6, 2025

Perekrutan Tim Ahli, Ternyata saat Jabatan Ketua DPRD Simalungun Kosong

Perekrutan Tim Ahli, Ternyata saat Jabatan Ketua DPRD Simalungun Kosong

April 30, 2025

Bupati Anton dan Plt Kepala Pendapatan Keuangan ke KPK

Bupati Anton dan Plt Kepala Pendapatan Keuangan ke KPK

April 28, 2025

Infokan soal Peredaran Sabu di Rambung Merah, AKP Henry: Kalau Hanya Ninna tu Ninna, Payahlah Bos

Infokan soal Peredaran Sabu di Rambung Merah, AKP Henry: Kalau Hanya Ninna tu Ninna, Payahlah Bos

April 26, 2025

Berita Dunia

Tim Ahli yang Baru tanpa Seleksi, “Barang Titipan” Pimpinan DPRD Simalungun, Jefra: Patenang Jo

Tim Ahli yang Baru tanpa Seleksi, “Barang Titipan” Pimpinan DPRD Simalungun, Jefra: Patenang Jo

Mei 6, 2025

Perekrutan Tim Ahli, Ternyata saat Jabatan Ketua DPRD Simalungun Kosong

Perekrutan Tim Ahli, Ternyata saat Jabatan Ketua DPRD Simalungun Kosong

April 30, 2025

Bupati Anton dan Plt Kepala Pendapatan Keuangan ke KPK

Bupati Anton dan Plt Kepala Pendapatan Keuangan ke KPK

April 28, 2025

Infokan soal Peredaran Sabu di Rambung Merah, AKP Henry: Kalau Hanya Ninna tu Ninna, Payahlah Bos

Infokan soal Peredaran Sabu di Rambung Merah, AKP Henry: Kalau Hanya Ninna tu Ninna, Payahlah Bos

April 26, 2025

  • Redaksi
  • Visi – Misi
  • Pedoman
  • Terms
  • Policy

©2021-2024 Pena24jam.com

rotasi barak berita hari ini danau toba

No Result
View All Result
  • BERITA TERKINI
  • SIANTAR
  • SIMALUNGUN
  • HUKUM
  • PERISTIWA
  • KRIMINAL
  • REGIONAL
  • NASIONAL
  • DUNIA
  • OLAHRAGA

©2021-2024 Pena24jam.com

rotasi barak berita hari ini danau toba